Kolak Pisang Yogurt Kolak Sehat Tanpa Santan
Bahan yang diperlukan:
Bahan A:
Bahan B:
Cara membuat:
Bahan A:
- 250 gram yogurt plain
- 50 gram non dairy creamer
- 50 gram tepung maizena
- Air es secukupnya
- (Semua bahan di-mixer)
Bahan B:
- 2 buah pisang kepok atau sesuai selera
- 2 buah nangka matang
- 1 keping gula aren
- 2 helai daun pandan
- 1 buah vanili bubuk
- Garam secukupnya
- Air secukupnya
Cara membuat:
- Masukkan air, gula, dan daun pandan lalu masak sampai mendidih atau gula merah larut.
- Tambahkan pisang ke dalam panci, kemudian masak sampai pisang empuk dengan api sedang.
- Sambil terus diaduk, masukan garam, kayu manis ke dalamnya tunggu sampai matang.
- Setelah matang, angkat dan dinginkan.
- Lalu sajikan dengan menambahkan saus yogurt di atas kolak.
Komentar
Posting Komentar